Twitter

Thursday, March 8, 2012

blog.anugrahpratama.com - Berita produk IT terbaru

blog.anugrahpratama.com - Berita produk IT terbaru


ASUS P1 Portable LED Projector

Posted: 08 Mar 2012 03:43 AM PST

ASUS P1 Portable LED ProjectorBagi pebisnis yang sering berpergian keluar kota, sangat memerlukan projector yang cukup kecil untuk dibawa tapi cukup besar memberikan dampak dalam presentasi mereka. ASUS P1 Portable LED Projector memberi semua kebutuhan itu, menawarkan gambar yang cerah dan penggunaan yang mudah.

Utilitarian dalam desain P1 memiliki bentuk persegi berwarna abu-abu yang terbuat dari logam yang kokoh. ASUS P1 memiliki dimensi 5,1 x 4,9 x 1,3 inci dengan berat 14,6 pon. Bagian atas P1 Portable memiliki lima tombol untuk navigasi di layar menu.

Pada sisi kanan memiliki port untuk menghubungkan adaptor VGA dan bagian belakang yang merupakan ventilasi memiliki port daya dan slot kunci Kengsington. Sayangnya P1 tidak memiliki slot SD card, sehingga Anda tidak dapat menggunakan P1 tanpa notebook.

ASUS P1 Portable memiliki kaki flip-out, sehingga Anda hanya dapat memproyeksikan di salah satu sudut. Salah satu fitur yang bagus pada P1 adalah penggunaan power brick untuk banyak notebook ASUS, sehingga Anda hanya perlu membawa satu adaptor.

Pengaturan antarmuka ASUS P1 sangan sederhana, sebuah panel kontrol abu-abu putih kecil memudahkan dalam pengaturan seperti keystoning dan beralih ke tujuh mode P1 (Standard Mode/Black Board/White Board/Dynamic Mode/Game Mode/Scenery Mode/Theater Mode). Ini sangat membantu Anda yang tidak ingin pengaturan yang terlalu banyak.

ASUS P1 adalah DLP LED projector dengan kecerahan 200 lumen dan resolusi 1280 x 800. ViewSonic yang ditawarkan memiliki kontras yang lebih besar dan lebih kaya warna. Pada 6 meter dari layar, P1 memproyeksikan gambar dengan ukuran sekitar 6 kaki 6 inci.

0 comments:

Post a Comment